Poster Film Budi Pekerti
Poster film Budi Pekerti. (Foto: dok. Rekata Studio)

Film Budi Pekerti direncanakan Tayang pada 2023

Wregas Bhanuteja mengumumkan film panjang berjudul Budi Pekerti yang diproduksi Rekata Studio dan Kaninga Pictures.

Update:

the Monkey Times – “Coming soon in 2023: @filmbudipekerti”. Demikianlah yang tertulis di profil Instagram @rekatastudio, menyoal film Budi Pekerti garapan sutradara Wregas Bhanuteja yang rencananya ditayangkan tahun depan.

Sutradara Terbaik Festival Film Indonesia 2021 itu akan bekerja mengarahkan sejumlah aktris dan aktor seperti Dwi Sasono, Prilly Latuconsina, Angga Yunanda, dan Sha Ine Febriyanti.

iklan

Mengutip Antara News, Film Budi Pekerti juga menyertakan sejumlah nama produser, antara lain Wilawati, Ridla An-nuur, dan Adi Ekatama.

Proses pengambilan gambar Budi Pekerti kabarnya tengah dilakukan di Yogyakarta, sejak awal November 2022 dan dijadwalkan selesai di bulan Desember 2022.

Bila tak ada aral melintang, Budi Pekerti direncanakan untuk tayang di bioskop pada 2023 mendatang.

Berita Terkini:
krl menunggu penumpang
Bekasi Line: Jadwal dan Rute KRL Tambun Kampung Bandan
angkutan lebaran
Manajemen Operasional Berbasis Trafik akan Diterapkan Pengelola Bandara selama Musim Lebaran 2023
kelapa sawit indonesia
Dorongan OJK untuk Meningkatkan Akses Pendanaan bagi Petani Sawit
kasasi
Kejagung Akan Mengajukan Kasasi terkait Vonis Bebas Tragedi Kanjuruhan
wapres resmikan masjid istiqlal di jepang
Wapres Meresmikan Masjid Istiqlal di Jepang
mobil listrik tesla
Tesla Dikabarkan Akan Buka Kantor di Malaysia
iklan
Artikel Terkait:
Poster Film Budi Pekerti
Film Budi Pekerti direncanakan Tayang pada 2023
film tentang Disneyland
Membuat Film tentang Disneyland adalah Ide Bagus, dan Disney bakal Mewujudkannya
karakter avengers spider-man
Disney Terancam kehilangan Hak untuk Memakai Karakter Avengers
film james bond
Film James Bond ‘No Time to Die’ Lolos sensor di China
Film home alone
Home Alone versi Terbaru Tetap Diproduksi, Meski ada Penundaan
teater sailor moon
Kaguya-hime no Kobito bakal Dipentaskan September tahun Ini
iklan
tmtimes logo 700x140

tmtimes.id, alias the Monkey Times, adalah portal web yang menyediakan artikel inspirasi, pemikiran dan motivasi, rekomendasi terbaik, informasi terkini, seni dan hiburan.

Bagikan artikel ini